Alat atau mesin filling standing pouch merupakan salah satu mesin pengemas yang berfungsi untuk mengisi produk berbentuk cairan. Khususnya cairan yang diisikan kedalam kemasan model pouch. Biasanya proses pengisian produk secara manual ke dalam kemasan standing pouch memerlukan waktu yang cukup lama.

Belum lagi, butuh ketelitian yang tinggi agar volume produk bisa sama. Dengan menggunakan mesin pengisi cairan proses pengisian produk bisa lebih mudah dan cepat. Mesin ini dapat digunakan untuk mengisi  berbagai produk cairan seperti minyak goreng, sabun cair, dan produk cairan lainnya.

Ketika sudah menggunakan mesin filling, proses pengemasannya hampir seluruhnya sudah dikerjakan oleh kinerja mesin. Dari mulai proses penakaran volume ukuran yang diinginkan, pengisian kedalam kemasan, sampai pada langkah pengesealan kemasan sudah dilakukan oleh kinerja mesin.

Dengan sistem pengemasan yangsudah dilakukan oleh mesin, pastinya pelaku usaha sudah tidak akan mengalami kerepotan dalam proses pengemasan. Sudah tidak membutuhkan banyak tenaga pekerja untuk melakukannya. Selain itu juga kapasitas yang dihasilkan cukup banyak dari penggunaan mesin filling ini.

Dalam proses pengisian dengan menggunakan mesin, kapasitas pengemasan bisa mencapai ratusan kemasan dalam kurun waktu satu jam. Tingginya kapasitas yang dihasilkan membuat suplai pemasaran pastinya tidak akan mengalami kendala. Karena permintaan konsumen terpenuhi dengan baik.

 

Spesifikasi Mesin Filling Standing Pouch :

  • Merk : Aneka Mesin
  • Tipe : AM-FL1000
  • Kecepatan pengemasan : 500 -1000 kemasan per menit
  • Model kemasan : Standing pouch
  • Kontrol volume : Sistem digital
  • Kapasitas kemasan : s/d 2000ml
  • Jumlah nozle : 1 nozle
  • Material body : Besi dan Stainless steel
  • Material rangka : Besi 
  • Material kontak produk : Stainless Steel dan PVC
  • Dimensi mesin : 220 x 100 x 75 cm
  • Daya listrik : 1800 watt
  • Sistem pengisian : Pompa piston
  • Fitur tambahan : Sensor otomatis 

Manfaat Mesin Pengisi Otomatis : 

Kegunaan dari mesin pengisi cairan standing pouch adalah untuk pengisian berbagai produk cairan seperti sabun cair, minyak goreng, cuka, sirup, dan produk cair lainnya ke dalam kemasan yang berbentuk standing pouch.

Saat ini sudah banyak kita jumpai beberapa produk makanan dan minuman yang dikemas dengan menarik dalam bentuk kemasan standing pouch. Pemakaian mesin filling liquid ini membuat proses pengisian produk ke dalam wadah kemasan akan lebih cepat.

Pembuatan mesin dapat disesuaikan dengan produk apa yang akan dikemas. Selain itu, ukuran kemasan standing pouch dapat diatur dengan mudah sesuai kebutuhan, misalnya ukuran 100ml, 200 ml, 500ml, 1000ml, 2000ml, dan ukuran lainnya.

Para pelaku usaha repacking akan sangat terbantu dengan menggunakan alat pengisi cairan ini. Sehingga pengusaha dapat meningkatkan kapasitas produksi kemasan sesuai kebutuhan pasar. Kapasitas yang tinggi merupakan salah satu hal yang diharapkan hampir seluruh pengusaha. Supaya suplai kepada konsumen tidak mengalami keterlambatan.

Dan secara otomatis, konsumen mendapatkan rasa puas karena produk yang diharapkan selalu tersedia dipasaran. Hal ini memberikan keuntungan dimasing – masing, dari penjualan produknya dapat terjual. Dari sisi pembeli atau konsumen, produk yang diharapkan selalu tersedia.

Keunggulan Mesin Pengisi Cairan : 

  1. Bentuk mesin pengisi cairan kokoh dan kuat
  2. Ukuran kemasan dapat diatur dengan mudah sesuai kebutuhan
  3. Dapat mengemas berbagai produk cairan seperti sabun cair, minyak goreng, cuka, sirup, dll
  4. Penggunaan mesin pengisi cairan mudah dioperasikan, sehingga tidak membutuhkan operator dengan kualifikasi tertentu
  5. Hasil kemasan mesin filling standing pouch lebih optimal

Dapatkan Informasi Mesin Filling Standing Pouch

    18 Komentar

      • Terima kasih Bapak Edi Sarewo atas kunjungannya. Informasi mengenai harga dan spesifikasi mesin yang ditanyakan sudah dikirimkan via WhatsApp.

        Salam,
        Aneka Mesin

        Balas
        • Terima kasih kak wawan atas kunjunganya, Untuk harga dan Spesifikasi mesin sudah dikirimkan melalui via Whatsapp

          Salam,
          Aneka Mesin

      • Terima kasih Bapak Amrul Abqi atas kunjungannya. Informasi mengenai harga dan spesifikasi mesin yang ditanyakan sudah dikirimkan via whatsapp.

        Salam,
        Aneka Mesin

        Balas
      • Terima kasih Bapak Hendra Gunawan atas kunjungannya. Informasi mengenai harga dan spesifikasi mesin yang ditanyakan sudah dikirimkan via whatsapp.

        Balas
      • Dear Bapak Surya,

        Terima kasih atas kunjungannya di website kami www.anekamesinpengemas.com. Informasi mesin packing gula sudah kami kirimkan via Whatsapp.

        Salam,

        Aneka Mesin

        Balas
      • Bapak Hermas.

        Terima kasih atas kunjungannya di website kami www.anekamesinpengemas.com. Informasi mesin filling sabun cair kami kirimkan via Whatsapp.

        Salam,

        Aneka Mesin

        Balas
      • Terima kasih atas kunjungannya di www.anekamesinpengemas.com. Informasi mengenai harga dan spesifikasi mesin yang ditanyakan sudah dikirimkan via Whatsapp.

        Salam,
        Aneka Mesin

        Balas
      • Terima kasih atas kunjungannya di www.anekamesinpengemas.com. Informasi mengenai harga dan spesifikasi mesin yang ditanyakan sudah dikirimkan via Whatsapp.

        Salam,
        Aneka Mesin

        Balas
      • Kepada Yth : Bapak Syahrir

        Terima kasih atas kunjungan Bapak di www.anekamesinpengemas.com. Informasi mesin pengemas minyak goreng kami kirimkan via SMS.

        Salam,
        Aneka Mesin

        Balas

    Tinggalkan komentar